-
Pembelajaran Matematika dengan Google Jamboard
Pembelajaran Interaktif dimasa Pandemi Covid 19 memberikan solusi baik terhadap kegiatan Belajar dari rumah
-
Dewan Guru SMAN 95 Jakarta
Dewan Guru SMAN 95 Jakarta berfoto usai Upacara Bendera Pada Hari Senin
-
Wajah Baru SMAN 95 Jakarta
Wajah baru dengan semangat baru, dengan warna hijau cerah secerah harapan baru usai Pandemi
-
Selamat Hari Guru Nasional
Perayaan Hari Guru Nasional yang ke 75 dilaksanakan melalui daring via aplikasi Zoom
-
Pelaksanaan Maulid Nabi Muhammad SAW
Pelaksanaan Maulid kali ini dimasa Pandemi melalui aplikasi Zoom.
Senin, 07 Desember 2020
Seni Tari
Seni Tari
Seni tari adalah seni
yang menggunakan gerakan tubuh secara berirama yang dilakukan di tempat dan
waktu tertentu untuk keperluan mengungkapkan perasaan, maksud danpikiran.
Tarian merupakan perpaduan dari beberapa unsur yaitu raga, irama, dan rasa.
Ekstrakurikuler Seni
Tari mengajarkan berbagai tarian Tradisional dari berbagai suku, daerah yang
ada di Nusantara tercinta ini.
Paduan Suara
Paduan Suara
KIR ( Karya Ilmiah Remaja)
KIR ( Karya Ilmiah Remaja)
Kelompok ilmiah remaja (disingkat
KIR) adalah kelompok remaja yang melakukan serangkaian kegiatan yang
menghasilkan karya ilmiah. KIR merupakan kegiatan ekstrakurikuler di SMP, SMA,
SMK, Madrasah Tsanawiyah, Madrasah Aliyah, maupun pondok pesantren.
Ekstrakurikuler ini merupakan organisasi yang sifatnya terbuka bagi para remaja
yang ingin mengembangkan kreativitas, ilmu pengetahuan, dan teknologi pada masa
kini maupun masa yang akan datang. Ektrakurikuler KIR di SMAN 95 Jakarta telah
banyak Prestasi dari berbagai kejuaraan baik wilayah, Provinsi dan Nasional
Rohani Kristen ( Rokris)
Rohani Kristen ( Rokris)
Rohis ( Rohani Islam)
Rohis ( Rohani Islam )
Rohis sendiri memiliki manfaat
tersendiri untuk anggota yang mengikuti ekstrakurikuler yang berada di dalam
sekolah tersebut, terutama mengajak kepada kebaikan dengan agenda-agenda yang
bermanfaat. Rohis bukan sekadar ekskul biasa. Lebih dari itu Rohis adalah
satu-satunya organisasi yang komplet dan menyeluruh. Ilmu dunia dan ilmu
akhirat dapat ditemukan di sini. Rohis juga media pengajaran cara berorganisasi
dengan baik, pembuatan proposal, bekerja sama dengan tim, dan pendewasaan diri
karena dituntut untuk mengutamakan kepentingan kelompok atau jamaah di atas
kepentingan pribadi.
Pramuka
Pramuka
- Memiliki kepribadian yang beriman, bertakwa, berakhlak mulia, berjiwa patriotik, taat hukum, disiplin, menjunjung tinggi nilai-nilai luhur bangsa, berkecakapan hidup, sehat jasmani, dan rohani;
- Menjadi warga negara yang berjiwa Pancasila, setia, dan patuh kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia serta menjadi anggota masyarakat yang baik, dan berguna,
Paskibra ( Pasukan Pengibar Bendera)
Paskibra ( Pasukan Pengibar Bendera)
Paskibra merupakan suatu
organisasi kepemudaan yang bergerak di bidang baris berbaris. Walaupun bergerak di bidang baris berbaris, namun tidak melulu di bidang itu
saja. Lebih daripada itu semua, Paskibra merupakan sebuah wadah “kawah
candradimuka” bagi para siswa yang ingin menggembleng rasa kedisiplinan dan
rasa nasionalisme.